News Update :
Home » , » Prediksi Manchester United vs Olympiakos

Prediksi Manchester United vs Olympiakos

Penulis : Unknown on Rabu, 19 Maret 2014 | 01.18

 

Manchester United Belum Stabil


Prediksi Manchester United vs Olympiakos dan Setan Merah dalam kondisi susah. Mereka baru saja digebuk Liverpool tiga gol tanpa balas di stadion yang sama pada akhir pekan. 

Gelandang kreatif Juan Mata juga tidak bisa dimainkan. Robin Van Persie belakangan semakin bermasalah. Taktik Moyes juga kerap dipertanyakan.


Sang manajer berusaha optimis. Katanya, “Tim ini terbaik di dunia. United akan bangkit. Musim ini, kami mendapatkan hasil yang tidak sesuai harapan. Tapi, saya memiliki ide untuk menyelamatkan tim di saat yang tepat.

Keadaan MU kontras dengan Olympiakos. Mereka baru saja berpesta karena memastikan gelar juara Liga Super Yunani dengan selisih masif dari peringkat kedua Atromitos. Racikan Michel sang juru taktik juga mujarab untuk memperbaiki catatan tandang mereka yang cuma menang dua kali dari tujuh laga away terakhir di Eropa.

Dalam dua lawatan ke Old Trafford, Olympiakos menelan tujuh gol dan tak pernah bisa membalas satu pun. Namun, musim ini klub Yunani tengah ada di momen terbaik dan hal sebaliknya yang terjadi pada tuan rumah. 

Bukan tidak mungkin, sejarah kembali tercipta di Old Trafford. Namun, sejarah buruk Olympiakos untuk pertama kalinya menaklukkan stadion ini.

Jadwal Manchester United vs Olympiakos digelar di Old Traffod pada Kamis, 20 Maret 2014 pukul 02.45 WIB akan menjadi laga paling vital bagi David Moyes

Head to Head Manchester United vs Olympiakos :

  •     10/10/2001    Olympiakos vs Manchester United 0-2
  •     23/10/2001    Manchester Untied vs Olympiakos 3-0
  •     01/10/2001    Manchester United vs Olympiakos 4-0
  •     23/10/2002    Olympiakos vs Manchester United 2-3
  •     25/02/2014    Olympiakos vs Manchester United 2-0

Perkiraan Susunan Pemain Manchester United vs Olympiakos :

  • Manchester United (4-2-3-1): 1-De Gea; 2-Rafael, 4-Jones, 15-Vidic, 3-Evra; 16-Carrick, 31-Fellaini; 25-Valencia, 10-Rooney, 44-Januzaj; 20-Van Persie
  • Olympiakos (4-2-3-1): 16-Roberto; 30-Salino, 25-Manolas, 25-Marcano, 20-Holebas; 2-Maniatis, 8-Ndinga; 26-Campbell, 35-Dominguez, 17-Hernan Perez; 18-Valdez
Share this article :
Comments
0 Comments

Posting Komentar

 
Design Template by | Support by | Powered by Blogger